Contoh Soal Kimia Sifat Koligatif Larutan

Contoh Soal Kimia Sifat Koligatif Larutan

contoh soal kimia tentang sifat koligatif larutan

Daftar Isi

1. contoh soal kimia tentang sifat koligatif larutan



1. suatu larutan glukosa (Mr = 180) dalam 2 kg air (kb = 0,52) ternyata mendidih pada suhu 100,64'C. massa glukosa yang dilarutkan adalah...gram. massa air= p

a. 245
b. 450
c. 502
d. 547
e. 695

2. Contoh soal sifat koligatif larutan​


Jawaban:

contoh :

1. Tentukanlah kemolahan larutan yang dibuat dengan melarutkan 10 gram urea dalam 100 gram (Mr urea : 60)

Penjelasan:

M = Gr/Mr x 1000/p(gr)

M = 10/60 x 1000/100 = 1,67m


3. olong bantu jawab soal kimia sifat koligatif larutan​


Jawaban

Tb larutan = 100,2253°C

Penjelasan

Larutan CaCl₂ adalah larutan elektrolit

Reaksi ionisasi CaCl₂ adalah

CaCl₂ ---> Ca²⁺ + 2Cl⁻

n = 3

α = 0,8

i = 1 + (n-1)α

i = 1 + (3-1)0,8

i = 1 + (2)0,8

i = 1 + 1,6

i = 2,6

ΔTb = m x Kb x i

ΔTb = [tex]\frac{3,7}{111}[/tex] x [tex]\frac{1000}{200}[/tex] x 0,52 x 2,6

ΔTb = [tex]\frac{5002,4}{22200}[/tex]

ΔTb = 0,22533333333333333333333333333333

ΔTb = 0,2253°C

Tb larutan = 100 + 0,2253

Tb larutan = 100,2253°C

Pelajari lebih lanjut

Titik didih larutan https://brainly.co.id/tugas/20364139, https://brainly.co.id/tugas/6686941, https://brainly.co.id/tugas/20788444, https://brainly.co.id/tugas/20861484 Menentukan titik didih larutan elektrolit https://brainly.co.id/tugas/2977858#, https://brainly.co.id/tugas/18510679, https://brainly.co.id/tugas/12115023, https://brainly.co.id/tugas/16959821#


4. contoh penerapan sifat koligatif larutan


pembuatan es krim, pendingin radiator mobil, pencairan es di jalan raya, hemodialisis, perendaman kentang di larutan garam, etc.

5. sifat koligatif larutan adalah sifat larutan yang...​


Sifat koligatif larutan adalah sifat larutan yang dipengaruhi oleh jumlah zat terlarut di dalam larutan. Sifat larutan tidak dipengaruhi oleh jenis dari zat kimia terlarutnya.

Pembahasan

Sifat koligatif larutan merupakan sifat-sifat yang dimiliki oleh larutan dan dipengaruhi/ didasarkan pada jumlah zat terlarut dalam larutan tersebut. Zat terlarut yang umumnya digunakan memiliki nilai volatilitas yang rendah atau tidak mudah menguap. Pada umumnya terdapat 4 jenis sifat koligatif larutan, yaitu penurunan tekanan uap, kenaikan titik didih, penurunan titik beku, dan tekanan osmotik.

Penurunan tekanan uap
Untuk mengetahui nilai penurunan tekanan uap larutan dapat digunakan persamaan berikut :
[tex]\bf \Delta P = X_{t} \times P^o[/tex]
Keterangan :
ΔP = penurunan tekanan uap (atm)
Xt  = fraksi mol zat terlarut (tanpa satuan)
P°  = tekanan uap jenuh pelarut murni (atm).
Pada persamaan, yang mewakili jumlah zat terlarut adalah Xt atau fraksi mol zat terlarut.
================Kenaikan titik didih
Untuk mengetahui nilai kenaikan titik didih larutan dapat digunakan persamaan berikut :
[tex]\bf \Delta Tb = Kb \times m \times i[/tex]
Keterangan :
ΔTb = kenaikan titik didih (°C)
Kb   = tetapan kenaikan titik didih molal (°C/molal)
m    = molalitas larutan (molal)
i       = faktor Van't Hoff (tanpa satuan).
Pada persamaan, yang mewakili jumlah zat terlarut adalah m atau molalitas zat terlarut per kg pelarut.
================Penurunan titik beku
Untuk mengetahui nilai penurunan titik beku larutan dapat digunakan persamaan berikut :
[tex]\bf \Delta Tf = Kf \times m \times i[/tex]
Keterangan :
ΔTf = penurunan titik beku (°C)
Kf   = tetapan penurunan titik beku molal (°C/molal)
m   = molalitas larutan (molal)
i     = faktor Van't Hoff (tanpa satuan).
Pada persamaan, yang mewakili jumlah zat terlarut adalah m atau molalitas zat terlarut per kg pelarut.
================Tekanan osmotik
Untuk menghitung nilai tekanan osmotik larutan dapat digunakan persamaan berikut :
[tex]\bf \pi = M \times R \times T \times i[/tex]
Keterangan :
π   = tekanan osmosis (atm)
M  = molaritas larutan (M)
R   = tetapan gas idel (0.082 L.atm/mol/K)
T    = suhu larutan (K)
i      = faktor Van't Hoff (tanpa satuan).
Pada persamaan, yang mewakili jumlah zat terlarut adalah M atau mol zat terlarut per volume larutan.

Pelajari lebih lanjutMateri tentang perhitungan tekanan uap larutan :
https://brainly.co.id/tugas/1654074Materi tentang perhitungan penurunan titik beku dari beberapa larutan yang berbeda :
https://brainly.co.id/tugas/51499814Materi tentang proses osmosis (sebagai aplikasi dari sifat koligatif larutan lainnya) pada percobaan dengan tiub visking :
https://brainly.co.id/tugas/51512423n

______________

Detail jawaban

Kelas    : XII
Mapel  : Kimia
Bab      : Sifat koligatif
Kode    : 12.7.1

#SolusiBrainlyCommunity


6. KimiaKelas : XIISifat Koligatif Larutan Nomer 5


Ba(OH)2 -> Ba^2+ + 2OH^-

DIK:
M: 0,2
massa air: 400 ml / 0,4 L/kg
massa urea: 6 gr
Mr: 60
alfa:?

MRT= 6/60/0,4 .R.T
= 0,25 . R . T
Disitukan ISOTONIS yang mana tekanan osmosisnya itu sama aja. Jadinya ya seperti ini:
0,25 RT = 0,2 RT I
I = 0,25 / 0,2 cat : R&Tnya sama
= 1,25

Ba(OH)2 = 3
1,25 = 1 + (3-1)a
1,25 = 1+2a
2a= 1,25-1
2a = 0,25
a = 0,25 / 2
= 0,125 E. JAWABANNYA

7. ↪✨Quizzz Kimia✨↩⚠.Aturan.⚠↪ No: Ngasal.↪ Jawaban Harus Logis dan Benar↪ Soal. Ada 3 kerjakan Semuanya↪ Mapel. Kimia↪ Kelas XII↪Mohon Untuk Bantuannya▶Soal.1Jelaskan apa yang dimaksud dengan sifat koligatif larutan ?......▶Soal.2Apa Saja yang termasuk sifat koligatif larutan ?......▶Soal.3Sebutkan manfaat koligatif larutan dalam kehidupan sehari-hari ?.....​


Jawaban:

Soal 1.

Jelaskan apa yang dimaksud dengan sifat koligatif larutan?

= Sifat koligatif adalah sifat fisik larutan yang disebabkan oleh banyaknya zat terlarut pada suatu larutan. Sifat koligatif tidak bergantung pada hal selain jumlah zat terlarut apapun senyawa yang dilarutkan kedalamnya.

soal 2.

Apa saja yang termasuk sifat koligatif larutan?

= Sifat koligatif Larutan :

• Penurunan tekanan uap

• Kenaikan titik didik

• Penurunan titik beku

• tekanan osmotik

soal 3.

Sebutkan manfaat koligatif larutan dalam kehidupan sehari - hari ?

= • Membuat campuran pendingin

• Anti beku yaitu zat yang ditambahkan ke dalam suatu cairan untuk menurunkan titik bekunya

• Pencairan salju di jalan raya, biasanya dimanfaatkan oleh negara-negara yang memiliki empat musim.

Penjelasan:

Maaf kalau salah >_<

jawaban :

pertanyaan :

▶Soal.1

Jelaskan apa yang dimaksud dengan sifat koligatif larutan ?......

▶Soal.2

Apa Saja yang termasuk sifat koligatif larutan ?......

▶Soal.3

Sebutkan manfaat koligatif larutan dalam kehidupan sehari-hari ?.....

jawaban:

1.Sifat koligatif adalah sifat fisik larutan yang disebabkan oleh banyaknya zat terlarut pada suatu larutan

2.Sifat koligatif larutan itu ada empat macam, yaitu penurunan tekanan uap (ΔP), penurunan titik beku (ΔTf), kenaikan titik didih (ΔTb), dan tekanan osmotik (π)

3.

1.Pembuatan kolam renang apung

2.Penyulingan minyak bumi  dengan cara destilasi bertingkat

3.Penggunaan garam dapur untuk mencairkan salju

4.Penambahan etilen glikol pada radiator mobil

5.Penggunaan garam dapur dalam pembuatan es putar

6.Penggunaan garam dapur untuk membunuh lintah

7.Penggunaan cairan tetes mata

8.Penggunaan garam dapur untuk mengawetkan makanan

9.Proses yang terjadi di dalam mesin cuci darah

10.Pemisahan zat beracun dalam air limbah


8. sifat koligatif larutan dalam peristiwa kimia


Sifat koligatif larutan adalah suatu sifat larutan yang tergantung pada jumlah partikel zat terlarut dan tidak tergantung pada sifat zat terlarut tersebut.. Sifat koligatif larutan terdiri dari:Penurunan tekanan uapKenaikan titik didihPenurunan titik bekuTekanan osmosis

9. Sifat koligatif larutan adalah sifat yang bergantung pada …. *sifat koligatif larutan adalah sifat yang bergantung pada …. *​


Jawaban:

Sifat koligatif adalah sifat fisik larutan yang disebabkan oleh banyaknya zat terlarut pada suatu larutan. Sifat koligatif tidak bergantung pada hal selain jumlah zat terlarut apapun senyawa yang dilarutkan kedalamnya.

Penjelasan:

#Jawaban tercerdas


10. Contoh-contoh sifat koligatif larutan


# penurunan tekanan uap
- kolam apung
# penurunan titik beku
- membuat campuran pendingin pada es putar
# kenaikan titik didih
- distilasi, yaitu proses pemisahan senyawa dalam suatu larutan dengan cara pendidihan
# tekanan osmotis
- mengontrol bentuk sel1 mesin cuci darah: menggunakan metode idealis yakni proses perpindahan molekul-molekul kecil seperti urea melalui membran semipermeabel dan masuk ke cairan lain
2pengawet makanan garam dapat digunakan pengawet makanan.
3. desalinasi air laut
4 anti beku
5 penyerapan air oleh akar tanaman

11. Mengapa sifat koligatif larutan elektrolit lebih besar daripada sifat koligatif larutan non elektrolit


karena sifat koligatif larutan bergantung pada jumlah partikel zat terlarut,,sehingga larutan elektrolit lebih besar daripada larutan non elektrolit

12. pengertian koligatif larutan ? macam- sifat koligatif larutan ? contoh sifat koligatif larutan dalam kehidupan sehari-hari ?


Sifat Koligatif larutan adalah sifat larutan yang tidak bergantung pada jenis zat terlarut tetapi tergantung pada banyaknya partikel zat terlarut dalam larutan. Jadi sifat-sifat tersebut tidak tergantung pada jenis larutan. Keempat sifat tersebut adalah penurunan tekanan uap, peningkatan titik didih, penurunan titik beku dan tekanan osmotik. Sifat koligatif larutan dapat di bedakan menjadi dua macam yaitu sifat larutan elektrolit dan non elektrolit. Hal itu disebabkan zat terlarut dalam larutan elektrolit bertambah jumlahnya karena terurai menjadi ion-ion, sedangkan zat terlarut pada larutan non elektrolit jumlahnya tetap karena tidak terurai menjadi ion-ion, sesuai dengan hal tersebut maka sifat koligatif larutan nonelektrolit lebih rendah daripada sifat larutan elektolit.

13. Sifat koligatif larutan berhubungan dengan sifat kimia apa fisika? Alasan...?


jawaban:

Kimia.

semoga membantu^^


14. Berikanlah 10 buah contoh penerapan sifat koligatif dalam larutan beserta dengan sifat koligatif larutannya


jawaban :

soal :

1. Berikanlah 10 buah contoh penerapan sifat koligatif dalam larutan beserta dengan sifat koligatif larutannya

_________________________________

maaf kalo saya jawab 5 contoh penerapan sisanya kamu jawab sendiri :

Contoh penerapan sifat koligatif larutan dalam kehidupan sehari-hari:

1. Desalinasi air laut menjadi air tawar (sifat koligatif tekanan osmotik)

2. Penggunaan etilen glukol untuk campuran antibeku pada bahan bakar (sifat koligatif penurunan titik beku)

3. Menambahkan garam saat memasak (sifat koligatif peningkatan titik didih)

4.Cuci darah (dialisis) pada penderita gagal ginjal (sifat koligatif tekanan osmotik)

5. Menggunakan garam untuk mengusir siput, cacing dan lintah (sifat koligatif tekanan osmotik)

Pembahasan:

Sifat koligatif adalah suatu sifat dari larutan yang dipengaruhi oleh besarnya jumlah zat terlarut terhadap pelarut, terlepas dari identitas atau jenis zat terlarut tersebut.

1. Desalinasi air laut menjadi air tawar

Contoh ini merupakan penerapan sifat koligatif larutan yaitu perubahan tekanan osmotik.

Tekanan osmosis adalah tekanan yang menyebabkan kecenderungan zat terlarut untuk menyebar ke bagian yang memiliki konsentrasi rendah, dalam proses yang disebut dengan "osmosis".

Dalam soal ini, garam terlarut di air laut akan terpisah, karena perbedaan konsentrasi ketika dilewatkan dalam membran semi-permeabel.

2. Penggunaan etilen glikol untuk campuran antibeku pada bahan bakar

Etilena glikol (nama IUPAC: etana-1,2-diol) adalah senyawa organik dengan rumus (CH2OH)2. Ini terutama digunakan untuk campuran antibeku bahan bakar, untuk mencegah pembekuan cairan pada kondisi dingin seperti cuaca bersalju.

Penurunan titik beku dari campuran etilen glikol dan air ini dapat dijelaskan sebagai sifat koligatif dari larutan.

Dalam sifat koligatif larutan, suhu di mana cairan membeku (titik beku) atau mendidih (titik didih), akan berubah saat senyawa lain ditambahkan sebagai zat terlarut.

3. Menambahkan garam saat memasak

Menambahkan garam ke air sebelum atau saat pemanasan akan meningkatkan titik didihnya, sehingga suhu air saat mendidih akan menjadi lebih panas daripada yang seharusnya. Dengan demikian, pemasakan dapat dilakukan lebih lama dan pada suhu lebih tinggi agar makanan bisa lebih merata matangnya dan lebih lunak. Ini berguna untuk memasak makanan yang awalnya keras tapi harus dimasak lunak seperti daging atau pasta.

4. Cuci darah (dialisis) pada penderita gagal ginjal

Cuci darah adalah terapi yang harus dilakukan penderita gagal ginjal. Akibat rusaknya ginjal, darah tidak bisa dibersihkan dari kotoran dan dapat menyebabkan kerusakan organ hingga kematian. Karena itu darah harus dicuci menggunakan mesin dialisis. Pada proses ini darah akan dialirkan ke saluran mesin melalui membran semi permeabel. Lewat membran ini, kotoran di darah yang berkonsentrasi tinggi akan berpindah lewat membran dialisis keluar dari darah, sehingga darah bisa menjadi bersih.

5. Menggunakan garam untuk mengusir siput, cacing dan lintah

Hewan seperti siput, cacing dan lintah memiliki kulit yang dapat dilalui dengan mudah oleh air. Akibatnya, ketika kulit berada dalam kondisi kondisi kadar air rendah, misalnya saat terkena garam, air dari dalam sel-sel tubuh akan keluar melalui osmosis. Ini dapat membunuh siput, cacing dan lintah ini. Fenomena ini dimanfaatkan untuk mengusir dan menghalau siput, cacing dan lintah dengan menggunakan garam dapur

_________________________________

pelajarin lebih lanjut :

1. https://brainly.co.id/tugas/278337

_________________________________

detail jawaban :

mepel : kimia

kelas : menengah

materi pembelajaran : sifat koligatif dalam larutan beserta dengan sifat koligatif larutannya .


15. Contoh soal dan jawaban tentang koligatif larutan


Jawaban:

itu soal 1-3 ttg kemolalan di bab koligatif larutan


16. Sifat koligatif larutan adalah sifat larutan yang


Jawaban:

Sifat koligatif adalah sifat fisik larutan yang disebabkan oleh banyaknya zat terlarut pada suatu larutan. Dilansir dari Encyclopedia.com, sifat koligatif tersebut adalah penurunan tekanan uap, kenaikan titik didik, penurunan titik beku, dan tekanan osmotik.


17. CONTOH SIFAT KOLIGATIF LARUTAN DALAM KEHIDUPAN SEHARI - HARI


a. penurunan titik beku larutan
- salju yang menghalangi jalan dicairkan dengan menaburkan garam di atasnya
- es lilin dibuat dengan bantuan garam

b. Kenaikan titik didih
- Makanan yang direbus dengan menggunakan banyak rempah atau bumbu akan lebih cepat matang dibandingkan makanan yang direbus dengan air murni

c. Tekanan osmotik
- perpindahan larutan antar sel
- masuknya cairan infus ke dalam tubuh

Semoga puas dengan jawabannya
Salam,
Rofa Yulia Azhar


18. Sifat-sifat koligatif larutan dipengaruhi oleh beberapa hal jelaskan dengan disertai contoh disekitar kita


Jawaban:

Sifat-sifat koligatif larutan dipengaruhi oleh konsentrasi partikel zat terlarut tetapi  tidak bergantung pada jenis zat terlarutnya.

Penjelasan:

Sifat koligatif larutan meliputi empat  sifat, yaitu: penurunan tekanan uap, kenaikan titik didih, penurunan titik beku, dan  tekanan osmotik. Contohnya, saat kita memasak kolak pisang, kita memanaskan air sampai mendidih. Saat ke dalam air mendidih itu dimasukkan pisang dan bahan kolak lainnya, maka air itu akan berhenti mendidih. Setelah dipanaskan lebih lanjut, baru air itu akan mendidih lagi. Hal ini membuktikan jika ke dalam pelarut ditambahkan zat terlarut, maka titik didh pelarut tersebut akan mengalami kenaikan.

Simak materi tentang sifat koligatif larutan pada link berikut:

https://brainly.co.id/tugas/2272446

#BelajarBersamaBrainly


19. 3 soal UN tentang sifat koligatif larutan


Sebanyak 12,2 gram asam benzoat (Mr = 122) dilarutkan dalam 244 gram etanol. Tentukan kenaikan titik didih etanol jika tetapan kenaikan titik didih etanol adalah 1,22 °C/m

Pembahasan
Data: 
a = 12,2 gram 
Mr = 122 
p = 244 gram 
Kb = 1,22 
ΔTb =….


Dari rumus kenaikan titik didih larutan 


Sehingga 


Soal No. 2
Asam benzoat dengan Mr = 122 sebanyak 15,25 g dilarutkan ke dalam 122 gram zat X menyebabkan kenaikan titik didih sebesar 1,25° C. Besarnya tetapan kenaikan titik didih zat X tersebut adalah….
A. 2,24
B. 1,83
C. 1,55
D. 1,22
E. 1,71

Pembahasan
Data: 
a = 15,25 gram 
Mr = 122 
ΔTb = 1,25°C
p = 122 
Kb =…. 

Masih tentang kenaikan titik didih: 


Soal No. 3
Zat nonelektrolit A sebanyak 1,29 gram dilarutkan dalam 100 gram CCl4 memberikan kenaikan titik didih sebesar 0,645 °C. Jika Kb pelarut 5,0, maka massa molekul relatif zat A adalah...
A. 120
B. 100
C. 80
D. 60
E. 50

Pembahasan
Data:
a = 1,29
p = 100
ΔTb = 0,645°C
Kb = 5,0
Mr =.....


20. sebutkan beberapa contoh penerapan sifat koligatif larutan dalam kehidupan


Mendapatkan Benzena Murni
Kolam apung
Membuat campuran pendingin pada es putar
Membuat zak anti beku pada radiator mobil
Mencairkan salju dijalan
Antibeku dalam tubuh hewan

21. Apa yang dimaksud dengan sifat koligatif larutan sifat koligatif larutan meliputi apa saja Sebutkan​


Jawaban:

sifat koligatif adalah sifat fisika suatu larutan kimia yg bergantung pada konsentasi zat dan tidak bergantung pada jenis zat tersebut..

beberapa sifat koligatif tersebut meliputi..

1.) penurunan Tekanan Uap jenuh larutan

2.) Kenaikan titik didih larutan

3.) Penurunan titik beku larutan

4.) tekanan osmotik

Penjelasan:

semoga membantu


22. Apa yang dimaksud dengan sifat koligatif larutan? Sebutkan sifat koligatif larutan?


Sifat yang fisis larutannya hanya bergantung pada konsentrasi partikel zat terlarut, tapi tidak pada jenisnya. Contohnya, penurunan titik beeku, tekanan osmotik dan kenaikan titik didih.sifat koligatif adalah sifat fisika suatu larutan kimia yg bergantung pada konsentasi zat dan tidak bergantung pada jenis zat tersebut..

beberapa sifat koligatif tersebut meliputi..
1.) penurunan Tekanan Uap jenuh larutan
2.) Kenaikan titik didih larutan
3.) Penurunan titik beku larutan
4.) tekanan osmotik

semoga dapat membantu yah kak..

salam



23. Sifat koligatif larutan merupakan sifat larutan yang?


Sifat koligatif larutan merupakan sifat larutan yang tidak tergantung pada jenis zat terlarut tetapi tergantung pada konsentrasi partikel dari zat terlarutnya.

Pembahasan

Sifat koligatif larutan adalah sifat-sifat larutan yang ditentukan oleh jumlah atau kuantitas partikel zat terlarutnya tanpa mempedulikan jenis sifat zat terlarutnya baik zat terlarut tersebut dalam bentuk atom, molekul ataupun ion.

Sifat-sifat larutan seperti rasa, warna, atau kekentalan bukanlah sifat koligatif larutan karena sifat-sifat tersebut merupakan sifat-sifat larutan yang bergantung pada jenis zat terlarutnya. Sifat koligatif larutan antara lain:

penurunan tekanan uap, kenaikan titik didih, penurunan titik beku, tekanan osmotik.

Semoga dapat membantu. Selamat belajar!

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang Sifat Koligatif Larutan https://brainly.co.id/tugas/12097918

2. Materi tentang Soal yang berkaitan dengan Sifat Koligatif Larutan https://brainly.co.id/tugas/24743411, https://brainly.co.id/tugas/24944589, https://brainly.co.id/tugas/25067930

----------------------------

Detil Jawaban

Kelas : XII SMA

Mapel : Kimia

Bab : Sifat Koligatif Larutan

Kode kategori : 12.7.1

Kata kunci : sifat koligatif larutan


24. contoh sifat koligatif larutan dalam kehidupan sehari-hari?


1. Pada saat musim dingin di negara2 dg empat musim, saljy yg turun dapat menutupi jalan sehingga mengancam keselamatan pemakai jalan. Salah satu cara untuk mencairkan salju adalah dg menaburkan garam. 2. etilen glikol ditambahkan pada radiator mobil untuk menurunkan titik beku air radiator. 3. di negara-negara dengan padang pasir luas yang sulit sumber air tawar, dilakukan desalinasi (penghilangan garam) air laut dengan proses osmosis terbalik (reserve osmosis) untuk mendapatkan air tawar

25. max point! soal kimia kelas 12, sifat koligatif larutan​


Penjelasan:

Dik : P (air) = 250 cm³ = 250 ml = 250 gr  (karena ρ air = 1 g/ml)

       ZT (Fe₂(SO₄)₃) = 25 gr

       Mr Fe₂(SO₄)₃ = 400

       Kb air = 0,52°C/m

       α = 0,8

       Ar Fe = 56, S = 32, O = 16

Dit : Tb?

Jawab :

Fe₂(SO₄)₃ -> 2Fe³⁺ + 3SO₄²⁻ , n = 5

Fe₂(SO₄)₃ merupakan elektrolit, maka gunakan rumus Δ Tb untuk larutan elektrolit

Δ Tb = Kb . m . i

        = 0,52 . ( ZT / Mr ZT x 1000 / P ) . 1 + (n - 1) α

        = 0,52 . (25/400 x 1000/250) . 1 + (5-1) 0,8

        = 0,52 . 1/4 . 1 + 4 (0,8)

        = 0,52 . 1/4 . 1 + 3,2

        = 0,52 . 1/4 . 4,2

        = 0,546°C

Tb = Tb° + Δ Tb

    = 100°C + 0,546°C

    = 100,546°C

    = 100,55°C (B)

ket :

P = massa pelarut

ZT = massa zat terlarut

apakah bisa dipahami? semoga membantu yaaa, kalo ada yg mau ditanyakan silakan saja siapa tau bisa bantu:)


26. kimia sifat koligatif larutan...mohon di bantu yang nomor 4


122/12.2*1celcius = 10mmol/°celcius

27. soal sifat koligatif larutan


semoga dapat membantumu..:)
bila ada yang kurang jelas silahkan ditanyakan...

28. apakah yang dimaksud dengan sifat koligatif larutan? sifat larutan yang mana saja yang tergolong sifat koligatif


1.Sifat koligatif larutan adalah sifat larutan yang tidak bergantung pada jenis zat terlarut tetapi hanya bergantung pada konsentrasi partikel zat terlarutnya. 

2. Sifat koligatif larutan terdiri dari dua jenis, yaitu sifat koligatif larutan elektrolit dan sifat koligatif larutan nonelektrolit.


29. Kimia sifat koligatif Soal di lampiran


Jawaban:

a) penurunan tekanan uap = 12.3

b) Xt = 0.05

c) Mr zat nonelektrolit = 80


30. tlg bntu soal kimia sifat koligatif larutan kls 12


a.
nmor 2
b.
nomor 1
c.
nomor 1

31. Beberapa contoh penerapan sifat koligatif larutan dalam kehidupan sehari hari .penerapan sifat koligatif yang berhubungan dengan tekanan osmotik


Cara kerja cairan infus
penggunaan caïiran obat tetes mata
naiknya air dari tanah ke seluruh bagian tanaman
cara kerja mesin cuci darah
penambahan garam dapur untuk mengawetkan makanan
penggunaan garam untuk mbunuh lintah
desalinasi air laut

32. Pernyataan yang tepat mengenai sifat koligatif larutan adalah ….A. sifat koligatif larutan bergantung pada jenis zat terlarutB. sifat koligatif larutan bergantung pada jumlah partikel zat terlarutC. tekanan uap suatu zat merupakan sifat koligatif larutan yang tergantung pada jenis zatD. salah satu sifat koligatif larutan adalah penurunan titik didih larutanE. sifat koligatif larutan merupakan sifat kimi


Mata pelajaran : Kimia
Kelas : XII SMA
Kategori : sifat koligatif larutan
Kode kategori berdasarkan kurikulum KTSP : 12.7.1
Kata kunci : pengertian sifat koligatif larutan, zat terlarut, pelarut

Jawaban : B
Sifat koligatif larutan adalah suatu sifat yang ditentukan atau dipengaruhi oleh jumlah partikel zat terlarut yang ditambahkan ke dalam suatu pelarut murni.

Pembahasan :
Sifat koligatif larutan adalah sifat yang hanya ditentukan oleh jumlah partikel zat terlarut bukan sifat partikel zat terlarut. Jumlah partikel zat terlarut dapat dinyatakan dalam satuan konsentrasi seperti molaritas, molalitas, fraksi mol dan persen massa. Jika sejumlah zat terlarut non volatil (sukar menguap) dimasukkan ke dalam suatu pelarut murni misalnya air, akan menyebabkan perubahan terhadap tekanan uap, titik didih dan titik beku air.

Sifat koligatif larutan terdiri dari penurunan tekanan uap, kenaikan titik didih, penurunan titik beku dan tekanan osmosis. Beberapa hal dalam kehidupan sehari-hari yang memanfaatkan sifat koligatif larutan yaitu :

1. Penambahan etilen glikol pada radiator mobil yang berfungsi menurunkan titik beku air di dalam radiator.
2. Di negara-negara Eropa yang memiliki 4 musim, pada saat musim dingin, salju turun menutupi jalan raya. Agar jalanan dapat dilewati kendaraan biasanya ditambahkan garam dapur untuk mencairkan salju.
3. Proses desalinasi air laut yaitu mengubah air laut menjadi air tawar untuk dikonsumsi dengan proses osmosis balik.
4. Proses pencucian darah atau dialisis pada penderita gagal ginjal.

33. Soal-soal kimia tentang sifat koligatif


Elektron
Proton
Neutron

34. Jelaskan tentang contoh soal sifat koligatif larutan


Sebelum menampilakn Soal dan pembahasan sifat koligatif larutan akan di ulas sedikit pengantar materi kelas xii sma ini. Sifat koligatif larutan adalah sifat yang tergantung pada konsentrasi molekul zat terlarut atau ion, tetapi tidak pada identitas zat terlarut.

Advertisement

Sifat koligatif termasuk penurunan tekanan uap, kenaikan titik didih, penurunan titik beku, dan tekanan osmotik.

Dalam wadah tertutup, cairan akan menguap sampai jumlah yang sama dari molekul yang akan kembali ke keadaan cair karena ada yang melarikan diri ke dalam fase gas. Tekanan dari fasa uap di atas cairan pada titik ini disebut tekanan uap keseimbangan. Tekanan uap ini tergantung pada sejumlah faktor, termasuk suhu sistem (energi kinetik diperlukan untuk membantu molekul melarikan diri ke fase gas), tekanan sistem (tekanan tinggi dapat menjaga gas yang terkandung dalam cairan misalnya botol coke), dan juga gaya antarmolekul cairan itu sendiri (ikatan kuat akan membutuhkan lebih banyak energi kinetik untuk memecahkan memperlambat proses penguapan, menurunkan tekanan uap keseluruhan sistem).

1.  Jika tekanan osmotik dari 500 ml larutan fruktosa, C6H12O6 pada suhu 32°C sebesar 2 atm, massa fruktosa yang terlarut sebanyak ….

7,2 gram9,0 gram14,4 gram18,0 gram45,0 gram

2. Penambahan 5,4 g suatu zat nonelektrolit ke dalam 300 g air ternyata menurunkan titik beku sebesar 0,24°C. Jika Kf air = 1,86 °C/molal, maka Mr zat tersebut adalah ….

Advertisement

35. Contoh soal koligatif larutan


Sebanyak 12,2 gram asam benzoat (Mr = 122) dilarutkan dalam 244 gram etanol. Tentukan kenaikan titik didih etanol jika tetapan kenaikan titik didih etanol adalah 1,22 °C/m

36. Apa yang dimaksud dengan sifat koligatif larutan bandingkan sifat koligatif larutan dengan nonelektrolit dengan elektrolit jelaskan​


Perbedaan sifat koligatif larutan elektrolit dan non elektrolit adalah sebagai berikut:

1. Berdasarkan daya hantar listrik .

Larutan elektrolit merupakan suatu larutan yang mampu menghantarkan daya listrik, ditandai dengan nyalanya lampu serta timbulnya gelembung-gelembung gas dalam suatu larutan sedangakan non elektrolit tidak mampu menghandarkan arus listrik serta larutannya tidak ada gelembung gas.

2. Berdasarkan Ionisasi

Larutan elektrolit mengalami ionisasi sempurna dalam air membentuk ion - ion yang mana ion tersebut mampu memberikan arus listrik, sedangkan non elektrolit tidak terjadinya ionisasi.

3. Berdasarkan nilai α

Larutan elektrolit memiliki nilai α sebesar 1, sedangkan non elektrolit memiliki nilai α sebesar 0.

4. Berdasarkan Jenis Larutan

Larutan elektrolit merupakan larutan yang terbentuk dari Asam kuat dengan Basa kuat atau asam lemah dengan basa lemah (NaCl, NaOH) sedangkan non elektrolit bukan campuran dari asam lemah dengan basa lemah maupun asam kuat dengan basa kuat.

Jika Jawaban Kaka Membatu Tolong Kasi Bintang 5!


37. Sifat koligatif larutan adalah sifat larutan yang…


Jawaban:

Sifat koligatif larutan adalah suatu sifat larutan yang hanya dipengaruhi oleh jumlah partikel zat terlarut.

Penjelasan:

Sifat koligatif larutan adalah suatu sifat larutan yang tergantung pada jumlah partikel zat terlarut dan tidak tergantung pada sifat zat terlarut tersebut. Dengan kata lain, sifat koligatif larutan ditentukan berdasarkan jumlah mol zat terlarut di dalam larutan..

Dengan demikian, sifat koligatif larutan hanya memperhitungkan jumlah mol zat terlarut.


38. Contoh soal hots kimia bab sistem koligatif larutan


Contoh soal sifat koligatif larutan adalah :

agar 100 kg air tidak membeku pada suhu -0,31 °C (kf= air 1,85),maka ke dalam air tersebut harus dilarutkan NaCl tidak kurang dari 490,135 garam.


Pembahasan

Sifat koligatif larutan

Sifat koligatif larutan adalah salah satu sifat larutan pada larutan baik elektrolit mau pun non elektrolit yang tidak bergantung pada jenis zat terlarut tetapi hanya tergantung pada jumlah zat terlarut. Yang merupakan sifat koligatif larutan adalah

1. Penurunan tekanan uap jenus (∆P)

2. Kenaikan titik didih (∆Tb)

3. Penurunan titik beku (∆Tf)

4. Tekanan osmotik (π)


Penurunan Titik Beku (ΔTf)

Titik beku normal adalah suhu pada saat zat cair membeku pada tekanan 1 atm (76 cmHg atau 760 mmHg). Penurunan titk beku (∆Tf) merupakan selisih antara titik beku pelarut dengan titik beku larutan.

∆Tf = Tf pelarut – Tf larutan

Penurunan titk beku (∆Tf) berbanding lurus dengan konsentrasi molal larutan.

∆Tf = m x Kf

dengan : ∆Tf = Kenaikan titik didih larutan  

m = Konsentarsi larutan dalam molal

Kf = Kenaikan titk didih molal   

a = massa zat terlarut (gram)

p = massa zat pelarut (gram)

Sifat Koligatif Larutan Elektrolit

Dalam konsentrasi yang sama, besarnya sifat koligatif larutan elektrolit lebih tinggi dari besarnya sifat koligatif larutan nonelektrolit. Hal ini karena jumlah partikel larutan elektrolit lebih banyak dari pada larutan non elektrolit. Besarnya sifat koligatif larutan elektrolit dipengaruhi oleh faktor Van’t Hoff (i).

Faktor Van’t Hoff (i) :

i = 1 + (n – 1) α  

dengan :

i = faktor Van’t Hoff    

n = jumlah ion  

Untuk

n = 2 (biner)

n = 3 (terner)

n = 4 (kuartener)

n = 5 (pentaner)

α = derajat ionisasi

Untuk

α = 1 (elektrolit kuat)

α = 0 (nonelektrolit)

0 < α < 1 (elektrolit lemah)

Rumus Sifat Larutan Elektrolit :

Penurunan titik beku larutan

∆Tf = m x Kf x i     atau     ∆Tf = a/Mr  x  1000/P   x Kf x [1 + (n – 1) α]

massa air = 100 kg

Tf =  -0,31 °C

Kf air = 1,85°C/m

massa NaCl

Menentukan penurunan titik beku (∆Tf)

∆Tf = Tf pelarut – Tf larutan  dengan  untuk Tf pelarut air =

∆Tf = 0°C - (-0,31°C)

∆Tf = 0,31°C

Menentukan Mr NaCl

Mr NaCl = 1. Ar Na + 1. Ar Cl

Mr NaCl = 1. 23 + 1. 35,5

Mr NaCl = 58,5

Menentukan faktor Van't Hoff

NaCl ---> Na⁺   +   Cl⁻

jumlah ion (n) = 2

Faktor Van’t Hoff (i) :

i = 1 + (n – 1) α          Untuk        α = 1 (elektrolit kuat)

i = 1 + (2 - 1) 1

i = 1 + 1

i = 2

Menentukan massa NaCl

massa air = 100 kg = 100 x 1000 = 100.000 gram

∆Tf = m x Kf x i

∆Tf = (a/Mr)(1000/p)(Kf)(i)

0,31 =  (Massa/58.5)(1000/100000)(1.85)(2)

0,037 massa = 18,135

Massa NaCl = 490,135 gram

Massa NaCl yang harus dilarutkan adalah 490,135 gram.


Pelajari lebih lanjutPenurunan titik beku larutan non elektrolit brainly.co.id/tugas/18696762Mencari harga tetapan penurunan titik beku molal pelarut air brainly.co.id/tugas/15296875  Menentukan derajad ionisasi elektrolit terner brainly.co.id/tugas/19650621
Detil Jawaban

Kelas : XII

Mapel : Kimia

Materi : Sifat Koligatif Larutan

Kode : 12.7.1

Kata kunci : sifat koligatif larutan, penurunan titik beku, NaCl, garam dapur, Kf air, Kf, titik beku larutan


39. tolong bantu jawab soal kimia sifat koligatif larutan​


Jawaban terlampir, semoga membantu. Jika ada pertanyaan silahkan tanyakan ^-^

Pelajaran : Sifat Koligatif Larutan

Kelas : 12 Semester 1


40. mengapa sifat koligatif larutan harus dibagi menjadi 2 macam, yaitu sifat koligatif larutan elektrolit dan sifat koligatif larutan nonelektrolit? jelaskan


Agar dapat membedakan antara larutan yg dapat menghantarkan listrik dgn yg tidak dapat menghantarkan arus listrik

Video Terkait

Kategori kimia